03 May 2019

CATATAN DISEMINASI PELATIHAN KE LUAR NEGERI TAHUN 2019



CATATAN DISEMINASI PELATIHAN KE LUAR NEGERI TAHUN 2019
Diklat HOTS dan Literasi di Universiti of Malaya, 2 s.d. 22 Maret 2019 
Ditulis oleh Muh Zuhri, S.Pd. M.Pd. (delegasi P4TK Bahasa Kemdikbud-Guru SMA Negeri 2 Boyolali, Jawa Tengah) 
Diseminasi (Bahasa Inggris: Dissemination) adalah suatu kegiatan yang ditujukan kepada kelompok target atau individu agar mereka memperoleh informasi, timbul kesadaran, menerima, dan akhirnya memanfaatkan informasi tersebut.
Setelah diklat HOTS dan Literasi di Universiti of Malaya 2 s.d. 22 Maret 2019, inilah sebagian catatan diseminasi yang saya lakukan untuk menjalankan amanah P4TK Bahasa Kemdikbud dan amanah Negara Republik Indonesia 

1. Diseminasi kepada teman-teman guru SMA Negeri 2 Boyolali, Jawa Tengah,  26 Maret 2019 dan 12 April 2019;
2. Diseminasi ke Musyawarah Kelompok Kerja Sekolah (MKKS) SMA Kabupaten Boyolali,  11 April 2019;
3. Diseminasi ke Guru-Guru SD Kabupaten Klaten,  27 April 2019;
4. Diseminasi ke Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia Kabupaten Klaten, 29 April 2019;
5. Diseminasi ke teman-teman guru SMA Negeri 2 Karanganyar, Jawa Tengah, 2 Mei 2019.
6. Semoga berlanjut….




























5 comments:

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. Numpang promo ya Admin^^
    Terpercaya, Berpengalaman, CS ramah dan online 24 jam.
    Gabung dengan kami (upd4te 8ett1n9) dan dapatkan cashback 3% setiap minggunya.

    ReplyDelete
  3. Numpang promo ya min^^
    Terpercaya, Berpengalaman, CS ramah dan online 24 jam.
    Gabung dengan kami (upd4te 8ett1n9) dan dapatkan cashback 3% setiap minggunya.

    ReplyDelete