Showing posts with label RPP PJJ. Show all posts
Showing posts with label RPP PJJ. Show all posts

11 January 2021

CONTOH RPP PEMBELAJARAN BERBASIS AKTIVITAS SISWA

 

Oleh Muh Zuhri-Guru SMA Negeri 2 Boyolali

Nomor HP 081326446361

CONTOH RPP PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS AKTIVITAS SISWA

Pembelajaran Berbasis Aktivitas adalah strategi pembelajaran dengan pendekatan/paradigma induktif yang berorientasi pada murid yang dilakukan melalui penggunaan model dan metode pembelajaran tertentu (Prof. Dr. Supardi-Ketua Pengurus Besar PGRI).

Salah satu model pembelajaran yang dapat digunakan pada pembelajaran berbasis aktivitas siswa adalah pembelajaran berbasis masalah atau problem based learning.

CIRI-CIRI PEMBELAJARAN BERBASIS AKTIVITAS SISWA

 

Oleh Muh Zuhri-Guru SMA Negeri 2 Boyolali

Nomor HP: 081326446361

A. Pengertian Pembelajaran Berbasis Aktivitas Siswa

Pembelajaran Berbasis Aktivitas adalah strategi pembelajaran dengan pendekatan/paradigma induktif yang berorientasi pada murid yang dilakukan melalui penggunaan model dan metode pembelajaran tertentu (Prof. Dr. Supardi-Ketua Pengurus Besar PGRI).

Untuk mengukur atau menilai apakah pembelajaran sudah berorientasi pada aktivitas siswa atau belum dapat dilihat pada perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian atau evaluasi pembelajarannya. 

05 January 2021

MENEMUKAN INFORMASI FAKTA DAN OPINI DALAM ARTIKEL

 


Pada kesempatan ini, kita akan membahas Informasi dalam artikel.

Artikel merupakan jenis tulisan yang berisi pendapat, gagasan, pikiran, atau kritik terhadap persoalan yang berkembang di masyarakat, biasanya ditulis dengan bahasa ilmiah populer.  Jenis tulisan ini sering kita temui pada majalah, surat kabar, laman-laman yang ada di internet. Artikel biasanya berisi pendapat penulis tentang data, fakta, fenomena, atau kejadian tertentu.  Informasi-informasi yang ada pada artikel biasanya juga selalu aktual dan relevan dengan keperluan pembacanya.

Artikel berbeda dengan karya ilmiah. Penggunaan bahasanya selalu disesuaikan dengan pembacanya karena artikel bersifat umum.  Artikel adalah tulisan tentang suatu masalah, termasuk pendapat dan keyakinan penulis terhadap masalah yang disajikan.  Artikel bertujuan untuk meyakinkan, mendidik, atau menghibur pembaca.

Di dalam artikel juga dapat kalian temukan fakta dan opini. Nah, untuk membedakan fakta dan opini, kalian harus paham terlebih dahulu tentang konsep dasar fakta dan opini.

23 July 2020

20 July 2020

CONTOH 10 MACAM PESAN ATAU KOMUNIKASI ANTARA WALI KELAS/GURU DENGAN ORANG TUA DALAM GRUP WHATSAPP PADA SAAT PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) ATAU PEMBELAJARAN DARING



CONTOH 10 MACAM PESAN ATAU KOMUNIKASI ANTARA WALI KELAS/GURU DENGAN ORANG TUA SAAT PJJ
Disusun oleh: Muh Zuhri, S.Pd., M.Pd. - Guru Bahasa Indonesia SMA N 2 Boyolali, Jateng
No HP: 081326446361

Pada saat pelaksanaan pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau pembelajaran daring ini peran orang tua sangat besar. Oleh karena itu, komunikasi yang erat dan efektif antara wali kelas/guru dengan orang tua sangatlah penting.

18 July 2020

CONTOH AKTIIVITAS GURU DAN SISWA DI GOOGLE CLASSROOM: PENGALAMAN GURU DALAM PEMBELAJARAN DARING DENGAN GOOGLE CLASSROOM



CONTOH AKTIVITAS GURU DAN SISWA (PESERTA DIDIK) DALAM GOOGLE CLASSROOM (GC)
Disusun oleh: Muh Zuhri, S.Pd., M.Pd. - Guru Bahasa Indonesia SMA N 2 Boyolali, Jateng
No HP: 081326446361

Salah satu platform yang banyak digunakan guru dalam pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau pembelajaran daring adalah google classroom.
Berikut contoh aktivitas guru dan siswa (peserta didik) dalam google classroom.

RPP PJJ TAHUN PELAJARAN 2020/2021 MAPEL BAHASA INDONESIA SMA KELAS X SEMESTER 1 PERTEMUAN KE-10: TEKS EKSPOSISI




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-10
Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.3 dan 4.3
Kelas/Semester: X/1
IPK: 3.3.2 dan 4.3.2
Materi Pokok: Isi Teks Eksposisi yang Dibaca

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu mengidentifikasi isi teks eksposisi yang dibaca; menyeleksi isi teks eksposisi yang dibaca; memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa

16 July 2020

RPP PJJ 2020/2021 TEKS CERITA SEJARAH KELAS XII SEMESTER 1 PERTEMUAN KE-9




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-9

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.4 dan 4.4
Kelas/Semester: XII/1
IPK: 3.4.1 dan 4.4.1
Materi Pokok: Kebahasaan Teks Cerita Sejarah

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model problem based learning, peserta didik mampu menganalisis kebahasan teks cerita sejarah; menyusun simpulan kebahasaan teks cerita sejarah; memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

15 July 2020

RPP PJJ TEKS EKSPLANASI KELAS XI SEMESTER 1 (PERTEMUAN KE-9)



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-9

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD 3.3 dan KD 4.3
Kelas/Semester: XI /1
IPK 3.3.3 dan IPK 4.3.3
Materi Pokok: Informasi dalam Teks Eksplanasi

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu menyimpulkan informasi dalam teks eksplanasi; mempresentasikan, mengomentari, dan merevisi teks eksplanasi yang disusun; memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

CONTOH RPP PJJ TEKS EKSPOSISI KELAS X SEMESTER 1 (PERTEMUAN KE-9)



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-9

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.3 dan 4.3
Kelas/Semester: X/1
IPK: 3.3.1 dan 4.3.1
Materi Pokok: Isi Teks Eksposisi

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu mengidentifikasi isi teks eksposisi yang didengar; menyeleksi isi teks eksposisi yang didengar; memiliki sikap cinta tanah air, disiplin, kejujuran, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa

10 July 2020

BERBAGI LINK ATAU TAUTAN MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA KELAS XII UNTUK PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)


BERBAGI LINK/ TAUTAN MATERI PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DARING MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS XII SEMESTER 1

Disusun oleh: Muh Zuhri, S.Pd., M.Pd. - Guru Bahasa Indonesia SMA N 2 Boyolali, Jateng
No HP: 081326446361
Info Profil Muh Zuhri baca klik: https://zuhriindonesia.blogspot.com/2017/03/profil-singkat-muh-zuhri-spd-mpd.html
 
Assalamualaikum wr.wb
Bapak/Ibu yang hebat, saya mohon izin membagikan link atau tautan untuk sumber materi pembelajaran jarak jauh (PJJ) mata pelajaran Bahasa Indonesia SMA.
Tautan ini bisa dibagikan ke peserta didik untuk belajar mandiri pada pembelajaran jarak jauh (PJJ).
Saya mengucapkan terima kasih bagi Bapak/Ibu yang berkenan membagikan info ini. terima kasih.

BERBAGI LINK ATAU TAUTAN MATERI PEMBELAJARAN DARING SMA KELAS XI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

BERBAGI LINK/TAUTAN MATERI PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DARING MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA KELAS XI

Disusun oleh: Muh Zuhri, S.Pd., M.Pd. - Guru Bahasa Indonesia SMA N 2 Boyolali, Jateng
No HP: 081326446361
Info Profil Muh Zuhri baca klik: https://zuhriindonesia.blogspot.com/2017/03/profil-singkat-muh-zuhri-spd-mpd.html

Assalamualaikum wr.wb
Bapak/Ibu yang hebat, saya mohon izin membagikan link atau tautan untuk sumber materi pembelajaran jarak jauh (PJJ) mata pelajaran Bahasa Indonesia SMA.
Tautan ini bisa dibagikan ke peserta didik untuk belajar mandiri pada pembelajaran jarak jauh (PJJ).
Saya mengucapkan terima kasih bagi Bapak/Ibu yang berkenan membagikan info ini. terima kasih.

BERBAGI LINK ATAU TAUTAN SUMBER BELAJAR MATERI PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) MAPEL BAHASA INDONESIA SMA KELAS X


BERBAGI LINK/TAUTAN MATERI PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DARING MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA KELAS X
Disusun oleh: Muh Zuhri, S.Pd., M.Pd. - Guru Bahasa Indonesia SMA N 2 Boyolali, Jateng
No HP: 081326446361
Info Profil Muh Zuhri baca klik: https://zuhriindonesia.blogspot.com/2017/03/profil-singkat-muh-zuhri-spd-mpd.html

Assalamualaikum wr.wb
Bapak/Ibu yang hebat, saya mohon izin membagikan link atau tautan untuk sumber materi pembelajaran jarak jauh (PJJ) mata pelajaran Bahasa Indonesia SMA.
Tautan ini bisa dibagikan ke peserta didik untuk belajar mandiri pada pembelajaran jarak jauh (PJJ).
Saya mengucapkan terima kasih bagi Bapak/Ibu yang berkenan membagikan info ini. terima kasih.

09 July 2020

RPP PJJ TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI KELAS X PERTEMUAN KE-8: UNSUR KEBAHASAAN TEKS LHO



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-8

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.2 dan 4.2
Kelas/Semester: X/1
IPK: 3.2.4 dan 4.2.4
Materi Pokok: Ciri Kebahasaan Teks Laporan Hasil Observasi Yang Dipresentasikan dengan Tulis

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu menelaah ciri kebahasaan teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan tulis; menyusun teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan tulis; memiliki sikap cinta tanah air, disiplin, kejujuran,  dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa

08 July 2020

RPP PJJ KELAS XII SEMESTER 1 PERTEMUAN KE-8: MENGONSTRUKSI NILAI-NILAI DALAM TEKS CERITA SEJARAH



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-8

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.3 dan 4.3
Kelas/Semester: XII/1
IPK: 3.3.3 dan 4.3.3
Materi Pokok: Nilai-Nilai dalam Teks Cerita Sejarah

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu mengidentifikasi informasi dalam cerita sejarah lisan; mengonstruksi nilai-nilai dari informasi cerita sejarah dalam sebuah teks eksplanasi; memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

07 July 2020

RPP PJJ BAHASA INDONESIA SMA KELAS X PERTEMUAN KE-7: KEBAHASAAN TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-7

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.2 dan 4.2
Kelas/Semester: X/1
IPK: 3.2.3 dan 4.2.3
Materi Pokok: Ciri Kebahasaan Teks Laporan Hasil Observasi

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model problem based learning, peserta didik mampu menganalisis ciri kebahasaan teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan; menyusun teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan; memiliki sikap tanggung jawab, kreatif, kerja sama, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

RPP PJJ BAHASA INDONESIA SMA KELAS XI PERTEMUAN KE-7: ISI TEKS EKSPLANASI




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-7

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD:  3.3, 4.3
Kelas/Semester: XI /1
IPK: 3.3.1, 4.3.1
Materi Pokok: Informasi dalam Teks Eksplanasi

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu mengidentifikasi informasi dalam teks eksplanasi, merancang informasi (pengetahuan dan urutan kejadian) dalam teks eksplanasi dan memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

RPP PJJ BAHASA INDONESIA SMA KELAS XII SEMESTER 1 PERTEMUAN KE-7: ISI DAN STRUKTUR TEKS CERITA SEJARAH



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
Pertemuan Ke-7

Sekolah: SMA Negeri 2 Boyolali
Alokasi Waktu: 2 x 45 menit
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
KD: 3.3 dan 4.3
Kelas/Semester: XII/1
IPK: 3.3.2 dan 4.3.2
Materi Pokok: Struktur Teks Cerita Sejarah

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melalui proses pembelajaran dengan model discovery learning, peserta didik mampu mengidentifikasi isi dan struktur teks cerita sejarah; mengunstruksi nilai-nilai teks cerita sejarah; memiliki sikap mandiri, kerja sama, percaya diri, dan selalu bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.