05 February 2018

MENENTUKAN UNSUR INTRINSIK KARYA SASTRA (KONFLIK, AMANAT, TEMA): MATERI DAN SOAL PERSIAPAN USBN SD



MENENTUKAN UNSUR INTRINSIK KARYA SASTRA (KONFLIK, AMANAT, TEMA)
A.  Unsur Intrinsik Prosa
Unsur intrinsik (intrinsik) adalah unsur-unsur yang membangun karya sastra itu sendiri. Unsur-unsur inilah yang menyebabkan karya sastra hadir sebagai karya sastra, unsur-unsur yang yang secara faktual akan dijumpai jika orang membaca karya sastra. Unsur yang dimaksud misalnya peristiwa, cerita, plot, penokohan, tema, latar, sudut pandang penceritaan, bahasa atau gaya bahasa, dan lain-lain (Burhan Nurgiantoro, 2007). 
Pembahasan terhadap unsur-unsur intrinsik pembangun cerita pendek/novel diuraikan sebagai berikut. 

MENGGALI INFORMASI TERSIRAT DALAM KARYA SASTRA (MENYIMPULKAN/MEMAKNAI BAGIAN TEKS)


MENGGALI INFORMASI TERSIRAT DALAM KARYA SASTRA (MENYIMPULKAN/ MEMAKNAI BAGIAN TEKS )
Informasi tersirat adalah informasi yang tersembunyi. Menggali informasi tersirat dalam karya sastra artinya mencari dan menentukan informasi yang tidak tertulis dengan jelas atau tersembunyi dalam teks sastra.
Contoh soal dan pembahasan 

Menentukan Unsur Intrinsik Karya Sastra (Tokoh, Latar, Watak Tokoh): Materi, Soal dan Kunci Jawaban Persiapan USBN SD


MENENTUKAN UNSUR INTRINSIK KARYA SASTRA (TOKOH, LATAR, WATAK TOKOH) 
A.  Unsur Intrinsik Prosa
Unsur intrinsik (intrinsik) adalah unsur-unsur yang membangun karya sastra itu sendiri. Unsur-unsur inilah yang menyebabkan karya sastra hadir sebagai karya sastra, unsur-unsur yang yang secara faktual akan dijumpai jika orang membaca karya sastra. Unsur yang dimaksud misalnya peristiwa, cerita, plot, penokohan, tema, latar, sudut pandang penceritaan, bahasa atau gaya bahasa, dan lain-lain (Burhan Nurgiantoro, 2007). 

04 February 2018

MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (DRAMA)


MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (DRAMA) 
Kata drama berasal dari bahasa Yunani Draomai yang berarti ‘berbuat, berlaku, bertindak’. Jadi drama bisa berarti perbuatan atau tindakan. Arti pertama dari drama adalah kualitas komunikasi, situasi, action (segala yang terlihat di pentas) yang menimbulkan perhatian, kehebatan (acting), dan ketegangan pada para pendengar.

MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (PROSA): MATERI DAN SOAL PERSIAPAN USBN SD

MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (PROSA)

A.  Pengertian Prosa

     Istilah prosa berasal dari bahasa latin oratio provorsa yang berarti ucapan langsung bahasa percakapan sehingga prosa berarti bahasa bebas, bercerita, dan ucapan langsung. Kata prosa diambil dari bahasa Inggris, prose yang berarti bahasa tertulis atau tulisan. 

03 February 2018

MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (PUISI): MATERI DAN SOAL PERSIAPAN USBN SD



MENENTUKAN INFORMASI TERSURAT PADA KARYA SASTRA (PUISI)

A.  Menentukan Isi Pantun

1.      Pengertian Pantun

Pantun merupakan puisi lama yang terdiri atas empat larik. Dua larik pertama merupakan sampiran dan dua larik berikutnya merupakan isi. Pantun memiliki pola rima akhir a-b-a-b.

MELENGKAPI TABEL DENGAN POKOK-POKOK PIKIRAN BERDASARKAN ISI TEKS: SERI PERSIAPAN USBN SD



MELENGKAPI TABEL DENGAN POKOK-POKOK PIKIRAN BERDASARKAN ISI TEKS

Pokok-pokok pikiran adalah hal-hal penting atau gagasan utama yang terdapat pada teks.

Tabel adalah daftar berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi, biasanya berupa kata-kata dan bilangan yang tersusun secara bersistem, urut ke bawah dalam lajur dan deret tertentu dengan garis pembatas sehingga dapat dengan mudah disimak (https://kbbi.web.id/tabel).

01 February 2018

MEMPREDIKSI KEJADIAN BERDASARKAN ISI TEKS: SERI PERSIAPAN USBN SD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA


MEMPREDIKSI KEJADIAN BERDASARKAN ISI TEKS
Memprediksi artinya memperkirakan. Kejadian adalah suatu peristiwa. Dengan demikian, memprediksi kejadian adalah memperkirakan suatu peristiwa yang akan terjadi.
Peristiwa atau kejadian dapat memiliki hubungan sebab akibat. Artinya peristiwa satu dapat menjadi sebab bagi peristiwa yang lain. Sebaliknya, peristiwa satu merupakan akibat dari peristiwa yang lain. 

MENENTUKAN PERNYATAAN SESUAI ISI TEKS




MENENTUKAN PERNYATAAN SESUAI ISI TEKS
Bacaan atau paragraf memuat informasi tersurat dan tersirat. Informasi tersurat adalah informasi yang tertulis secara jelas dalam bacaan. Informasi tersirat adalah informasi yang tidak tertulis secara jelas/tersembunyi. 

INFO PENETAPAN PESERTA PPG DALAM JABATAN 2018 DAN PELAKSANAAN PPGJ TAHUN 2018

INFO PENETAPAN PESERTA PPG DALAM JABATAN 2018 DAN PELAKSANAAN PPGJ TAHUN 2018
Berdasarkan surat dari Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan nomor 12092/B.B4/GT/2018 tanggal 17 Mei 2018 tentang Penetapan dan Regristrasi Peserta PPG dalam Jabatan Tahun 2018 disampaikan bahwa PPG dalam Jabatan Tahun 2018 akan dilaksanakan dalam dua tahap, yaitu tahap 1 dimulai pada tanggal 31 Mei 2018 dan tahap 2 dimulai tanggal 2 Juli 2018.
Cek info resmi lainnya dan unduh Surat Penetapan dan Regristrasi Peserta PPG dalam Jabatan Tahun 2018